kasih….
jujurlah atas apa yang terjadi padamu,,
aku senantiasa mendengarkan semua gundahmu,,
kan ku obati lukamu bila kau tersakiti,,
kasih….
setialah padaku seorang,,
karna akupun hanya ada kau di hati ini,,
takkan aku berpaling,,
kasih….
maafkan jika kau ku buat luka,,
sungguh tak ada niat untuk itu,,
sedikitpun tak ada niatku sakitimu,,
jadi….
rengkuhlah tanganku,,
gandenglah di sampingmu,,
sampai kita tua nnti,,
0 komentar:
Posting Komentar